About the Company

Mulai beroperasi pada 2008, Eka Hospital adalah sebuah jaringan rumah sakit yang mengedepankan mutu dan keselamatan dalam menyediakan layanan kesehatan berkualitas terdepan. Pengaplikasian teknologi dan metode terkini di bidang kedokteran yang didukung oleh tim dokter, tenaga medis, serta staf profesional yang berdedikasi tinggi, menjadikan Eka Hospital sebagai rumah sakit rujukan terpercaya bagi keluarga maupun perusahaan dan institusi pemerintah di Indonesia.

Saat ini Eka Hospital telah memiliki 8 unit Rumah Sakit yang berlokasi di BSD, Pekanbaru, Cibubur, Bekasi, Pluit, Pantai Indah Kapuk, Permata Hijau, dan Depok. Kedepannya Eka Hospital akan terus berkomitmen melakukan ekspansi yang sejalan dengan Visi Misi Eka Hospital.

Print Company

Sign in

Sign Up

Forgot Password

Share