PIC (Shipping Operations, Fleet Monitoring, Monitoring Vessel)
- Full-Time
PT. Permata Agro Group merupakan sebuah perusahaan yang telah aktif mendukung pertanian lokal di Indonesia sejak tahun 2005. Kami menghadirkan kontribusi positif melalui produk andalan kami Pupuk Mentari, dengan menawarkan pupuk berkualitas tinggi untuk memenuhi kebutuhan petani di Indonesia. Kami berfokus pada hasil panen yang melimpah serta mendorong pertanian yang berkelanjutan.
Sebagai perusahaan yang mendukung pertanian lokal di Indonesia sejak tahun 2005, Permata Agro Group telah berusaha memahami kebutuhan yang diperlukan oleh petani lokal dengan menciptakan formula pupuk yang optimal sebagai solusi berkelanjutan untuk membantu petani mencapai hasil panen yang maksimal. Kami memproduksi pupuk jenis NPK yang berlokasi di Balongbendo, Sidoarjo.
Kami menyediakan beberapa gudang stock point yang tersebar di beberapa wilayah seperti Palembang, Belawan, Surabaya, Dumai, Pontinak, Perawang, Padang dan Lampung.
Persyaratan:
Pendidikan: Minimal D3/D4
Usia: Maksimal Tidak ada batas usia Tahun
Jenis Kelamin: Laki-Laki
Pengalaman: Minimal 1 Tahun
Pekerjaan ini membutuhkan kemampuan:


Deskripsi Pekerjaan:
Deskripsi :
Memastikan semua kapal siap beroperasi.
Memantau pergerakan kapal.
Memantau ROB Bahan Bakar, Minyak, dan Air.
Berkoordinasi dengan Agent, Surveyor, dll.
Maintain operasional kapal, speed, disch rate, load rate, kesusutan, dll
Kualifikasi :
Pendidikan minimal D3 Pelayaran, manajemen transportasi laut, ketatalaksanaan pelayaran niaga, dan setara.
Memiliki pengalaman sebagai Shipping Operation/Fleet Monitoring/Monitoring Vessel minimal selama 3 tahun.
Terbiasa mengaplikasikan Microsift Office.
Memiliki kemampuan komunikasi yang baik secara lisan maupun tulisan, dan jiwa kepemimpinan.
Dapat bekerja dibawah tekanan.
Memiliki sikap kerja yang baik dan bertanggung jawab.
Memiliki flexsibilitas yang tinggi dalam bekerja.
Siap bergabung secepatnya
Hari Kerja: Diinfokan lebih lanjut - Diinfokan lebih lanjut
Jam Kerja: 08:00 - 17:00
Kirim Email Lamaran Kirim WhatsApp Lamaran